Babisa Kampung Bulang Ikuti Pleno DPHP, Total 6411 Pemilih

TANJUNGPINANG — Babinsa Kampung Bulang Koramil 01 Kota Serma Sarwo Edi mengikuti Kegiatan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi daftar pemilih hasil pemutakhiran ( DPHP) Tingkat Kelurahan Pada Pemilihan Gubernur dan Wakil Guberner,Walikota dan Wali Walikota Tahun 20224 di Aula Kantor Kelurahan Kampung Bulang, Sabtu (3/8/2024).

Adapun hasil Rapat pleno terbuka tersebut
pengesahan rapat rekapitulasi
– jumlah TPS : 11
– jumlah pemilh : 6411

Giat di hadiri yakni  :

– Ketua pps Kel. Kp bulang
– Lurah Kp. Kp bulang di wakili Seklur
– Pkd Kel. Kp bulang
– Panwascam Kec. Tpi timur
– Bawaslu Kota tanjungpinang
– Kpu Kota tanjungpinang
– Babinsa Kel. Kp bulang
– Babinkamtibmas Kel. Kp bulang
– Satpol Pp Kel. Kp bulang
–  Angggota Patarlih Kel. Kp bulang

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *